Apakah ditempat anda masih terjadi?

Tak jarang kita temui hal yang aneh seperti ini... ibarat anak TK, SD, SMP rapot mata pelajarannya sama.

Dalam scope perusahaan, KPI (Key Performance Indicator) digunakan untuk mengevaluasi kinerja karyawan apakah dapat mencapai target2 yang ditetapkan.

Namun seringkali dalam menetapkan KPI person incharge tidak menguasai bagaimana menentukan parameter yg tepat, alhasil KPI hanya menjadi hiasan semata.

Padahal dg KPI yg jelas dan sesuai dg breakdown masing-masing fungsi akan membuat karyawan bekerja sesuai fokus jabatannya.

Sebagai contoh KPI Breakdown, biasanya melekat pada minimal level supervisor/ manager.
Kalau breakdown melekat pada teknisi, sepertinya ada yang aneh, karena teknisi pada dasarnya adalah eksekutor lapangan yg bekerja berdasarkan perintah atasan.

Bagaimana breakdown bisa diminimalisir?

KPI Supervisor:
- Membuat rencana & kontrol pelaksanaan aktivitas perawatan  --> % pelaksanaan maintenance
- Melakukan analisa breakdown & membuat record kerusakan --> RCA

KPI Teknisi:
- Menyelesaikan perintah kerja harian --> % penyelesaian work order
- Melaksanakan pengecekan mesin --> % checklist

Diatas merupakan contoh, masih bisa dikembangkan lagi, yang jelas KPI tiap level organisasi tentunya serupa tapi tak sama.

“Transformasi dimulai dari langkah pertama. Mulai percakapan Anda hari ini!”

📞 Konsultasi Gratis: +62 813-8824-4316
📧 Emailaw_andriewibowo@yahoo.com

KaizenproYour Partner for Productivity

Program Training QCC, SGA, Kaizen, PDCA, TPM, PSDM

Solusi pelatihan praktis untuk membangun budaya perbaikan berkelanjutan di perusahaan Anda.

Training QCC Training SGA Training Kaizen Training PDCA Training TPM Delapan Langkah Tujuh Alat Training PSDM

Kenapa Training Kaizen Penting?

Pelatihan Kaizen membantu tim memahami prinsip perbaikan berkelanjutan, mengurangi pemborosan, dan meningkatkan efisiensi kerja. Dengan pendekatan praktis seperti QCC dan SGA, perusahaan dapat membangun budaya kerja yang proaktif dan produktif.

Modul Pelatihan Unggulan

  • Training QCC (Quality Control Circle)
  • Training SGA (Small Group Activity)
  • Training Kaizen & PDCA
  • Training TPM (Total Productive Maintenance)
  • Training Delapan Langkah & Tujuh Alat QC
  • Training PSDM (Problem Solving & Decision Making)