Training TPM (Total Productive Maintenance)



NILAI TAMBAH PROGRAM
Sebagian besar training hanya berfokus kepada penjelasan teori, sedangkan dari sisi implementasi terkadang peserta kurang diberikan penjelasan dan contoh-contoh. Sehingga tak jarang setelah mengikuti training para peserta tidak tau cara melakukan dalam tataran aplikasi dan akhirnya Autonomous Maintenance tetap tidak berjalan diarea kerjanya.

Dalam training yang kami berikan, peserta akan diajarkan cara melakukan Autonomous Maintenance dari segi tataran aplikasi yang didukung oleh teori yang mudah dimengerti. Selain itu peserta juga akan dibekali dengan contoh-contoh aplikasi pelaksanaan yang sudah teruji di banyak perusahaan. Sehingga setelah training yang diikuti peserta benar-benar memahami bagaimana cara menjalankan Autonomous Maintenance di perusahaan.

PESERTA
Manager, Supervisor, Leader, Committee Pengerak

METODE PELATIHAN
Ceramah, diskusi, latihan, case study

Download Syllabus Lengkap









SHARE THIS
Posting Sebelumnya
Posting Berikutnya