5R - Rapi / Seiton / Set in Order


Nah setelah mensortir barang-barang sesuai kebutuhan, selanjutnya adalah aktivitas Rapi.
Apakah aktivitas rapi itu?


Tujuan aktivitas ini adalah memudahkan untuk identifikasi barang dengan penandaan, sehingga barang mudah dicari.








Kita tentukan standar penandaan, misalnya jalur pejalan kaki, penandaan tulisan, penandaan penempatan ATK, dll





Berikut contoh hasil setelah dilakukan aktivitas rapi/ penandaan






















Dapat disimpulkan aktivitas ini

1. Setiap item barang dan tempat penyimpanannya memiliki kode identifikasi yang jelas dan baku. ( Nama , Alamat , Masa berlaku,Pemilik ) / Label.
2. Setiap item yang diperlukan dalam pekerjaan selalu tersedia, mudah didapatkan dan jelas statusnya
3. Setiap item barang memiliki standard aturan penyimpanan, ada mekanisme pemastiannya dan ditaati oleh pelaku kerjanya. ( Layout penempatan barang ).

MANFAAT  :  -  Mempercepat pengambilan barang.
                        -  Mengurangi pemborosan gerak.
                        -  Mengurangi resiko Kehilangan / Kesalahan.
                        -  Menghilangkan ketidak pastian Peletakan / Penempatan.

Salam,

SHARE THIS
Posting Sebelumnya
Posting Berikutnya